Search

Recent Posts

Selain Mi Mix 2, Xiaomi siapkan perangkat lain

Jakarta (ANTARA News) - Xiaomi mungkin akan meluncurkan lebih dari satu perangkat pada acara yang digelar di China 11 September mendatang.

Sejauh ini, seperti diberitakan laman GSM Arena, mereka sudah membenarkan akan memperkenalkan Mi Mix 2 di ajang tersebut, tetapi belum memberikan informasi tentang perangkat lainnya.

Bos perusahaan asal China, Lin Bin, mengisyaratkan melalui unggahan di media sosial Weibo, mereka juga akan meluncurkan produk kedua.

Generasi pertama Mi Mix keluar Oktober tahun lalu, bersamaan dengan Mi Note 2.

Sehingga, memuncul spekulasi Xiaomi akan meluncurkan Mi Note 3 pada 11 September mendatang, mengingat rumor yang beredar handset tersebut akan keluar lebih cepat dari perkiraan.

Penerjemah: Natisha Andarningtyas

Editor: Heppy Ratna

COPYRIGHT © ANTARA2017

Let's block ads! (Why?)

Baca Kelanjutan Selain Mi Mix 2, Xiaomi siapkan perangkat lain : http://ift.tt/2gMxQHg

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "Selain Mi Mix 2, Xiaomi siapkan perangkat lain"

Post a Comment

Powered by Blogger.